Kamis, 08 Desember 2011

Free Public DNS

DNS Update
Pernah merasakan koneksi yang lambat /lemot banget  ? . Di negara Indonesia mungkin hal ini bukan pertanyaan unik, langka dan luar biasa. Soalnya sudah menjadi makanan sehari-hari sich. ihihi. Di Indonesia bandwith merupakan barang yang terbilang masih mahal bila dibandingkan dengan negara-negara lainnya, misalnya Jepang (byiuh jauh amat comparenya..!) ehehe.

Sering kesal dengan tingkah laku bandwith, membuat bangsa kita, minimal teman-teman saya.. berpikir lebih jauh lagi untuk mendapatkan koneksi yang mereka inginkan. Akhirnya mereka main colong (maling) bandwith saat di warnet. Eh, malah ngelantur. Kali ini penulis ingin berbagi beberapa IP DNS yang FREE (gratis) yang bisa anda jadikan sebagai alternatif dari DNS anda sekarang. Semoga setelah mengganti DNS Default anda dengan Free Public DNS ini, koneksi anda menjadi lebih lancar.

Free Public DNS Server

Service provider: Google
  • 8.8.8.8
  • 8.8.4.4
Service provider: ScrubIt
Public dns server address:
  • 67.138.54.100
  • 207.225.209.66
Service provider:dnsadvantage
Dnsadvantage free dns server list:
  • 156.154.70.1
  • 156.154.71.1
Service provider:OpenDNS
OpenDNS free dns server list:
  • 208.67.222.222
  • 208.67.220.220
Service provider: vnsc-pri.sys.gtei.net
Public Name server IP address:
  • 4.2.2.1
  • 4.2.2.2
  • 4.2.2.3
  • 4.2.2.4
  • 4.2.2.5
  • 4.2.2.6

Tidak ada komentar:

Posting Komentar